Microsoft Word merupakan program pengolah kata (word processor) keluaran Microsoft yang berguna untuk membuat beragam dokumen yang berbasis text (text-based document) seperti surat-menyurat, newsletter, membuat memo, bahkan membuat sebuah halaman web page.
Untuk anda yang sering menggunakan Microsoft Word, dibawah ini adalah beberapa keyboard shortcuts yang bisa kita gunakan untuk memudahkan proses editing document dan juga dapat kita gunakan kalau mouse kita lagi ada masalah.
Memanggil Microsoft Word
Start- Run ketik: winword
Ctrl+N
Membuka dokumen yang baru (new)